Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Proses Pembuatan Dry Ice

Dry Ice (es kering) adalah karbon dioksida beku. Dry ice sangat berguna untuk menjaga kebekuan suatu produk karena temperatur dry ice mencapai -78.5°C atau setara dengan -109.3°F. Dry ice dibuat di pabrik khusus dengan cara “memasukkan” cairan karbondioksida ke ruangan yang bertekanan tinggi. Dalam proses pembuatan dry ice karbondioksida cair dirubah menjadi butiran padat dan kemudian terbentuk menjadi dry ice. Pemakaian dry ice tidak sebatas untuk keperluan rantai dingin, namun juga hingga ke dunia panggung hiburan untuk memberi ilustrasi pemandangan seperti nyata dalam menghasilkan efek asap, kabut maupun aliran air. Alternatif penggunaan pendingin / pembeku seperti dry ice kini tersedia dalam wujud ice pack yang dapat dipakai ulang selama 3 tahun, tidak seperti dry ice yang bersifat sekali pakai. Ice pack dapat digunakan berulang-ulang dengan masa pakai hingga 3 tahun. Masyarakat di Indonesia terlanjur mengenal ICE PACK dalam 4 penyebutan yaitu:  - Ice pack - Blue ice

Postingan Terbaru